HOW TO MAKE BALL 3D WITH ADOBE AFTER
EFFECTS CC 2015 (animator level 1)
Hai ilmuers muda. Kali ini membahas
tentang ANIMASI. Animasi kata yang tak asing didengar oleh kalangan manapun.
Para calon animator mungkin bertanya-tanya bagaimana cara memulai membuat
animasinya. Khusus para pemula bisa belajar dari level 1 yaitu membuat bola 3
dimensi menggunakan adobe after effect cc 2015. Aplikasi tersebut dikenal dengan
sebutan AE. Menggunakan Adobe after effects cc berapapun bisa digunakan. Namun
kali ini saya menggunakan adobe after affects cc 2015, karena bukan leptop
sendiri melainkan mac di laboratorium kampus. hehe :D
Disini penulis akan menjelaskan tutorial
how to make ball 3D with adobe after effects cc 2015. Untuk mengetahui
bagaimana cara membuat animasi level 1. Yuk pantengin tulisan sedikit
bermanfaat ini :
1. buka adobe after effects yang kalian punya.
2. apabila belum mempunyai AE kalian bisa download di laman ini :
3. klik new composition
4. untuk ukuran bisa menggunakan HDV/HDTV 720 25. yang menandakan
kualitas video yang akan dihasilkan.
5. klik rectangle tools untuk background.
6. atur scala sesuai ukuran background.
7. membuat new composition (klik compositionànew
composition)
8. import gambar detail ball basket yang kalian searching di om
google.
9. klik gambar detail ball basket àklik kanan àeffectàcc sphere
10. atur
posisi awal bola yang disuka.
11.
klik position di tranform hingga menyala biru.
12.
atur sesuka kalian sehingga bola seolah-olah jatuh beneran.
13.
render ketika selesai.(klik compositionàpre-renderàklik pada
barisan output bertulisan warna kuning sebelah kananà letakan
pada folder sesuka kalian dan memberi nama sesuka kalian)
14.
save as untuk menyimpan file yang udah dibuat di adobe after effects
untuk berjaga-jaga sewaktu-waktu ingin mengedit pada level
berikutnya.
Sekian
dari artikel tutorial how to make ball 3D with adobe after affect cc 2015. Semoga
bermanfaat. Sampai jumpa ditutorial adobe after effects animation level
berikutnya. Salam ilmuers. Selamat menunggu. Bye :D
Comments
Post a Comment